Berita / Vaksinasi ke-2
Vaksinasi ke-2
Penulis: Admin - Senin, 08 Maret 2021
Senin, 8 Maret 2021 Dilaksanakan kegiatan vaksin ke-2 bagi karyawan yang pernah terpapar covid-19, kegiatan tersebut dilaksanakan di Gedung Geriatri lt.1. Tahap - tahap yang dilaksanakan masih sama dengan tahap sebelumnya yaitu pasien dilaksanakan pengecekan suhu, pendaftaran, screeing, setelah melewati tahap screening maka pasien langsung diarahkan ke ruang vaksinasi. Setelah dilaksanakan vaksinasi maka pasien menunggu di ruang observasi selama 30 menit untuk mengecek apakah ada gejala setelah vaksin.
Maklumat Pelayanan

Berita Terbaru

Visitasi Komisi Informasi Provinsi Jawa Tengah
Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi (PPID) RSUD Sunan Kalijaga Demak lolos tahap III dalam penilaian… Selengkapnya
Penyerahan Penghargaan Satyalencana Karya Satya
Direktur RSUD Sunan Kalijaga Demak dr. Nugroho Aris Kusuma, M.Kes menerima penghargaan Satyalencana… Selengkapnya
Tambahan Layanan Sore
Layanan Terapi Rehabilitasi Medik sekarang buka sampai sore hari Selengkapnya
Berita / Vaksinasi ke-2
Vaksinasi ke-2
Penulis: Admin - Senin, 08 Maret 2021
Senin, 8 Maret 2021 Dilaksanakan kegiatan vaksin ke-2 bagi karyawan yang pernah terpapar covid-19, kegiatan tersebut dilaksanakan di Gedung Geriatri lt.1. Tahap - tahap yang dilaksanakan masih sama dengan tahap sebelumnya yaitu pasien dilaksanakan pengecekan suhu, pendaftaran, screeing, setelah melewati tahap screening maka pasien langsung diarahkan ke ruang vaksinasi. Setelah dilaksanakan vaksinasi maka pasien menunggu di ruang observasi selama 30 menit untuk mengecek apakah ada gejala setelah vaksin.

Maklumat Pelayanan

Berita Terbaru
Visitasi Komisi Informasi Provinsi Jawa Tengah
04 November 2024
Rumah Sakit
Penyerahan Penghargaan Satyalencana Karya Satya
04 November 2024
Umum
Tambahan Layanan Sore
21 Oktober 2024
Pelayanan