Berita / UJI PUBLIK
UJI PUBLIK
Penulis: Admin - Sabtu, 28 November 2020
Selasa, 24 November 2020 RSUD Sunan Kalijaga Kabupaten Demak melaksanakan kegiatan uji publik melalui zoom meeting dengan diikuti oleh seluruh pejabat struktural dan didampingi oleh Kepala Dinas Kesehatan Guvrin Heru P. SKM, MM dan Kabid Informasi dan Statistik Agus Promono, SH, MH. Pada kegiatan uji publik tersebut RSUD SUKA berada di ruang dua dengan beberapa rumah sakit lain. Sabagai penilai dari uji publik tersebut ada Handoko AS, Widi Nugroho dan Mashuri dari PPID Utama. Pada kegiatan uji publik tersebut diawali dengan Paparan dari dr. Deby Armawati, Sp.M selaku direktur RSUD Sunan Kalijaga Kabupaten Demak. Setelah seluruh paparan dari setiap RSUD yang mengikuti Uji Publik selesai diberikan sesi tanya jawan dari penilai secara bergantian. Pertanyaan yang diajukan merupakan pertanyaan yang berkaitan dengan inovasi, kinerja serta pengadaan barang dan jasa covid-19.
Maklumat Pelayanan

Berita Terbaru

Visitasi Komisi Informasi Provinsi Jawa Tengah
Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi (PPID) RSUD Sunan Kalijaga Demak lolos tahap III dalam penilaian… Selengkapnya
Penyerahan Penghargaan Satyalencana Karya Satya
Direktur RSUD Sunan Kalijaga Demak dr. Nugroho Aris Kusuma, M.Kes menerima penghargaan Satyalencana… Selengkapnya
Tambahan Layanan Sore
Layanan Terapi Rehabilitasi Medik sekarang buka sampai sore hari Selengkapnya
Berita / UJI PUBLIK
UJI PUBLIK
Penulis: Admin - Sabtu, 28 November 2020
Selasa, 24 November 2020 RSUD Sunan Kalijaga Kabupaten Demak melaksanakan kegiatan uji publik melalui zoom meeting dengan diikuti oleh seluruh pejabat struktural dan didampingi oleh Kepala Dinas Kesehatan Guvrin Heru P. SKM, MM dan Kabid Informasi dan Statistik Agus Promono, SH, MH. Pada kegiatan uji publik tersebut RSUD SUKA berada di ruang dua dengan beberapa rumah sakit lain. Sabagai penilai dari uji publik tersebut ada Handoko AS, Widi Nugroho dan Mashuri dari PPID Utama. Pada kegiatan uji publik tersebut diawali dengan Paparan dari dr. Deby Armawati, Sp.M selaku direktur RSUD Sunan Kalijaga Kabupaten Demak. Setelah seluruh paparan dari setiap RSUD yang mengikuti Uji Publik selesai diberikan sesi tanya jawan dari penilai secara bergantian. Pertanyaan yang diajukan merupakan pertanyaan yang berkaitan dengan inovasi, kinerja serta pengadaan barang dan jasa covid-19.

Maklumat Pelayanan

Berita Terbaru
Visitasi Komisi Informasi Provinsi Jawa Tengah
04 November 2024
Rumah Sakit
Penyerahan Penghargaan Satyalencana Karya Satya
04 November 2024
Umum
Tambahan Layanan Sore
21 Oktober 2024
Pelayanan