Berita / Donor Darah Siapa Takut
Donor Darah Siapa Takut
Penulis: Admin -
Sabtu, 29 Mei 2021
Sabtu, 29 Mei 2021 Dilaksanakan kegiatan donor darah di Aula lt. 3 RSUD Sunan Kalijaga Kabupaten Demak. Kegiatan tersebut dilaksanakan dalam rangka memperingati HUT RSUD Sunan Kalijaga Kabupaten Demak yang ke 72. Dalam kegiatan tersebut RSUD SUKA bekerja sama dengan PMI Demak untuk melaksanakan kegiatan donor darah.
Acara donor darah dibuka oleh dr. Abdul Rohman selaku Kabid Pemasaran dan Rekam Medis dan sebagai pemimpin doa adalah Mujtahid, S,Kep , Ns, M.Kes selaku Kabid Keperawatan. Dalam kegiatan donor darah setiap pendonor diberikan selebaran untuk mengisi data diri, setelah itu dilakukan berbagai tes seperti tes golongan darah, tes HB serta tes tekanan darah. Setelah melewati tahap - tahap tes tersebut dan dinyatakan boleh melakukan donor darah, pendonor menuju tempat yang telah disediakan untuk melakukan donor darah.
|
|
Visitasi Komisi Informasi Provinsi Jawa Tengah
Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi (PPID) RSUD Sunan Kalijaga Demak lolos tahap III dalam penilaian… Selengkapnya
Penyerahan Penghargaan Satyalencana Karya Satya
Direktur RSUD Sunan Kalijaga Demak dr. Nugroho Aris Kusuma, M.Kes menerima penghargaan Satyalencana… Selengkapnya
Tambahan Layanan Sore
Layanan Terapi Rehabilitasi Medik sekarang buka sampai sore hari Selengkapnya
|
Berita / Donor Darah Siapa Takut
Donor Darah Siapa Takut
Sabtu, 29 Mei 2021 Dilaksanakan kegiatan donor darah di Aula lt. 3 RSUD Sunan Kalijaga Kabupaten Demak. Kegiatan tersebut dilaksanakan dalam rangka memperingati HUT RSUD Sunan Kalijaga Kabupaten Demak yang ke 72. Dalam kegiatan tersebut RSUD SUKA bekerja sama dengan PMI Demak untuk melaksanakan kegiatan donor darah.
Acara donor darah dibuka oleh dr. Abdul Rohman selaku Kabid Pemasaran dan Rekam Medis dan sebagai pemimpin doa adalah Mujtahid, S,Kep , Ns, M.Kes selaku Kabid Keperawatan. Dalam kegiatan donor darah setiap pendonor diberikan selebaran untuk mengisi data diri, setelah itu dilakukan berbagai tes seperti tes golongan darah, tes HB serta tes tekanan darah. Setelah melewati tahap - tahap tes tersebut dan dinyatakan boleh melakukan donor darah, pendonor menuju tempat yang telah disediakan untuk melakukan donor darah. Berita Terbaru
|